Bantuan & FAQ

Pesan Tiket Ferry
Ferry Internasional / Domestik
  • Cara pesan tiket ferry?

    Pada dasarnya terdiri dari 4 langkah:
    1.) Memilih Ferry Keberangkatan;
    2.) Memilih Ferry Pulang;
    3.) Isi data Pemesan & data Penumpang;
    4.) Menyelesaikan Pembayaran;

    Tekan sini untuk melihan panduan langkah per langkah untuk membuat pemesanan kurang dari 1 menit. Lebih Lanjut

  • Cara mengisi data pemesan

    Data pemesan merupakan orang yang akan menerima E-Ticket dan akan dihubungi apabila terjadi perubahan dari vendor. Lebih lanjut.

  • Cara mengisi data penumpang / memilih dari daftar penumpang?

    Data penumpang sungguh penting dimana nantinya akan dicetak di boarding pass. Lebih lanjut.

  • Kenapa saya tidak dapat pesan tiket PP untuk beda ferry?

    Kami menawarkan tiket PP untuk ferry yang sama, maka ferry pulang yang ada hanya sesuai ferry keberangkatan, jadi lebih hemat.

  • Zona waktu apa yang digunakan jam ferry yang tertampil di E-Ticket dan Pemesanan?

    Semua waktu yang ditampilakan adalah sesuai dengan waktu lokal sesuai lokasi bersangkutan. Contoh: Dari Batam ke Singapura, berangkat dari Batam jam 06:00 waktu Indonesia, dan tiba Singapura jam 08:00 waktu Singapura.

  • Kapan pemesananan saya akan resmi dikonfirmasi?

    Sebelum pembayaran diterima oleh kami dalam waktu yang ditentukan, pemesanan anda belum terkonfirmasi, artinya pemesanan anda masih dapat direservasi oleh orang lain. First come first serve.

  • Apa yang terjadi apabila pemesanan saya tidak selesai sebelum waktu yang ditetapkan?

    Setiap transaksi akan diberikan waktu untuk menyelesaikan pembayaran, apabila melewati waktu yang diberikan, pemesanan akan dibatalkan.

    Apabila anda telah melakukan pembayaran, maka kami akan memproses pengembalian dana anda tidak lebih dari 2 (dua) hari kerja.

  • Apakah saya bisa mengubah data penumpang setelah pemesanan saya dikonfirmasi?

    Pastikan semua informasi telah benar dikarenakan sistem tidak memperbolehkan untuk membuat perubahan apapun setelah pemesanan anda dikonfirmasi.

  • Apakah saya bisa mengubah data pemesan setelah pemesanan saya dikonfirmasi?

    Pastikan semua informasi telah benar dikarenakan sistem tidak memperbolehkan untuk membuat perubahan apapun setelah pemesanan anda dikonfirmasi.

  • Bagaimana saya dapat mencari E-Ticket setelah pemesanan saya terkonfirmasi?

    Apabila anda telah login sebagai user, anda dapat melihat E-Ticket anda di aplikasi seluler atau situs ezBooking.

    Apabila anda bertransaksi sebagai pengguna tamu, maka perika inbox email yang anda daftarkan saat melakukan pemesanan.

Pesan Tiket Atraksi
Theme Park, Playground, Sport, Attraction
  • Cara pesan / beli tiket atraksi?

    Pada dasarnya terdiri dari 3 langkah:
    1.) Pilih jenis tiket yang akan dibeli;
    2.) Isi data pemesan untuk dihubungi;
    3.) Menyelesaikan pembayaran;
    Tekan sini untuk melihan panduan langkah per langkah untuk membuat pemesanan kurang dari 1 menit. Lebih Lanjut

  • Apakah saya bisa mengubah data pemesan setelah pemesanan saya dikonfirmasi?

    Pastikan semua informasi telah benar dikarenakan sistem tidak memperbolehkan untuk membuat perubahan apapun setelah pemesanan anda dikonfirmasi.

  • Kapan pemesananan saya akan resmi dikonfirmasi?

    Sebelum pembayaran diterima oleh kami dalam waktu yang ditentukan, pemesanan anda belum terkonfirmasi, artinya pemesanan anda masih dapat direservasi oleh orang lain. First come first serve.

  • Apa yang akan terjadi apabila saya melakukan pembayaran setelah waktu yang diberikan sudah habis?

    Setiap transaksi akan diberikan waktu untuk menyelesaikan pembayaran, apabila melewati waktu yang diberikan, pemesanan akan dibatalkan.

    Apabila anda telah melakukan pembayaran, maka kami akan memproses pengembalian dana anda tidak lebih dari 2 (dua) hari kerja.

  • Bagaimana saya dapat mencari E-Ticket setelah pemesanan saya terkonfirmasi?

    Apabila anda telah login sebagai user, anda dapat melihat E-Ticket anda di aplikasi seluler atau situs ezBooking.

    Apabila anda bertransaksi sebagai pengguna tamu, maka perika inbox email yang anda daftarkan saat melakukan pemesanan.

Bayar Pemesanan Anda
Tentang Pembayaran, Kebijaksanaan, Konfirmasi
  • Cara memilih metode pembayaran yang benar?

    Mengerti berbagai tipe pembayaran, dan mengetahui cara bayar. Lebih lanjut

  • Cara membayar menggunakan Kartu Kredit

    Membayar langsung pemesanan anda dengan kartu Visa atau Master Card. Lebih lanjut

  • Cara membayar menggunakan Bank Transfer

    Membayar pesanan anda dengan Bank Transfer atau transfer mesin ATM. Lebih lanjut

  • Saya telah melakukan pembayaran, kapan saya bisa dapat E-Ticket?

    Apabila anda memilih Bank Transfer, anda dapat melakukan verifikasi pembayaran dengan menekan tombol “Saya Sudah Bayar” di aplikasi atau situs ezBooking. Apabila anda tidak melakukannya, kami akan menerbitkan E-Ticket saat kami sudah menerima pembayaran.

  • Saya telah verifikasi pembayaran, kenapa masih statusnya Verifying?

    Artinya tim kami sedang melakukan verifikasi pembayaran anda, jangan kawatir kami akan segera mengirimkan E-Ticket secepatnya setelah proses verifikasi selesai.

  • Kenapa beberapa metode pembayaran tidak dapat dipilih?

    Perlu diketahui bahwa opsi pembayaran tertentu dibatasi dikarenakan alasan tertentu. Dan secara otomatis dinon-aktifkan tanpa pemberitahuan lebih lanjut.

    Alasan tertentu yang dimaksud, contohnya: di luar jam kerja Bank, atau pemesanan terlalu dekat, dll.

Pengguna & Umum
Tentang User Pengguna & Fitur Umum
  • Kenapa kami harus bergabung jadi pengguna?

    • Anda dapat menyimpan sejarah pemesanan
    • Anda dapat menyimpan saldo uang dan hemat lebih banyak
    • Anda dapat menyimpan data penumpang di daftar penumpangYou can save contact detail
    • Anda dapat menyimpan kartu di daftar kartu
    • Dan bergabung jadi pengguna adalah gratis

  • Apa itu Daftar Penumpang?

    Anda dapat menyimpan data penumpang yang sering digunakan untuk pemesanan, dan menghemat banyak waktu dengna memilih dari daftar dan tidak perlu ketik berulang.

  • Apa itu daftar kartu?

    Anda dapat menyimpan data kartu untuk pemesanan selanjutnya, jadi lebih gampang dan aman. Jangan kawatir data kartu akan dienkripsi dalam sistem, dan anda selalu perlu memasukkan 3 angka CVV untuk setiap kali bertransaksi.

  • Apakah saya bisa menghapus sejarah pemesanan?

    Ya, cukup tekan tombol hapus dalam sejarah pemesanan

  • Apakah ezBooking dukung multi mata uang?

    Semua transaksi di ezBooking menggunakan Indonesia Rupiah (IDR), akan tetapi anda dapat menentukan mata uang yang anda minati, dan sistem akan menampilkan nilai transaksi sesuai dengan mata uang anda, supaya lebih ada gambaran.

  • Apakah ezBooking mendukung multi bahasa?

    Saat ini ezBooking hanya mendukung bahasa inggris dan bahasa Indonesia, kami harapkan agar tidak lama lagi bisa banyak bahasa baru yang dapat digunakan